—-
Foto ini dipercaya diambil pada tahun 1941, dalam acara Forks South
Bridge di Gold Bridge, Kanada. Tampak kerumunan pria dan wanita memakai
baju khas pada masa tersebut. Apa yang aneh dari foto di atas?Yang membuat foto tersebut menghebohkan dunia adalah keberadaan seorang pria yang memakai pakaian berbeda, dengan penampilan yang kurang sesuai dengan gaya hidup tahun 1940-an.
Lelaki berkacamata hitam itu memakai pakaian yang lebih mirip dengan pakaian santai pria masa kini. Apalagi kacamata hitamnya fashionable. Bahkan dia diketahui juga membawa kamera modern.
Bandingkan dengan kamera yang dibawa pria di depannya.
Banyak yang menganalisis, pria berkacamata hitam ini diduga sebagai pengelana waktu, alias orang yang bisa pergi ke masa lalu atau masa depan. Seperti serial sinetron Lorong Waktu yang dibintangi Dedy Mizwar dan Dicky Chandra?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar